Perasaan ini akhirnya tersampaikan
Namun kenyataan berkata lain
Dia tak cinta aku
Awalnya biasa saat mendengarnya
namun kian kemari terasa sakit
Inikah rasanya ditolak cinta
Tak apa meski perih yang penting aku t'lah lega
menyatakan rasaku
Meski dia tak jadi milikku
setidaknya perasaan ini tak tersimpan dalam diam
Aku cinta kamu
kamu tak cinta aku
Terima kasih cinta
aku lega meski ditolak
Luwuk, 18 Maret 2018
No comments:
Post a Comment